Cara Menambahkan Symbol di Illustrator

Cara menambahkan symbol di illustrator

Cara Menambahkan Symbol di Illustrator

Adobe illustrator merupakan software desain yang sangat familiar dalam hal pembuatan gambar berbentuk vektor. Banyak yang bisa dikerjakan melalui software ini seperti pembuatan logo, karikatur, corporate identity seperti kartu nama, kop surat, amplop dan desain – desain lainnya. Desain yang dibuat bisa berupa teks, gambar maupun simbol-simbol.

Cara menambahkan symbol di illustrator sangatlah mudah.

  1. Buat sebuah file baru lalu ketik sebuah teks / kalimat singkat
    Cara menambahkan symbol di illustrator 01
  2. Pilih menu : Type -> Glyphs
    Cara menambahkan symbol di illustrator 02
  3. Blok salah satu huruf atau teks yang ingin diganti, lalu pilih symbol yang diinginkan
    Cara menambahkan symbol di illustrator 04
  4. Double klik symbol yang Anda inginkan (kali ini Admin ingin merubah huruf C menjadi symbol Copyright)
    Cara menambahkan symbol di illustrator 05
  5. Tambahkan symbol lainnya yang Anda inginkan. Jika sudah selesai, jangan lupa untuk menyimpan file yang telah Anda buat.

Demikianlah cara menambahkan simbol di Adobe Illustrator. Cukup mudah bukan ?

jasa website - jasa seo google

webadmin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *